Ini dia Jadwal Tour Paket Wisata Karimunjawa di bulan Agustus, Keluarkan semangat liburanmu di bulan Agustus ini, kenapa?
Karena agustus adalah bulan kemerdekaan Indonesia , teruskan semangat para pahlawan yang berhasil memerdekakan rakyat Indonesia, kita kobarkan semangat liburan anda ke pulau karimunjawa bersama teman-teman kalian...
Kami melayani Paket Wisata Karimunjawa yang
mengkhususkan pada
obyek wisata laut dan penjelajahan hutan mangrove di Karimunjawa,
seluruh paket akan dipandu oleh profesional guide baik untuk
grup kecil (2 - 10 orang) medium grup (15 - 30 orang) sampai group
besar (50-200). Kami memberikan kesempatan kepada seluruh wisatawan
untuk menikmati
keindahan yang ada di Pulau Karimunjawa dan merasakan pengalaman
snorkeling dan diving di daerah yang relatif masih asli dan belum
terjamah dengan menggunakan kapal tradisional nelayan lokal.
- Detail Paket Wisata Senin - Selasa (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Senin - Rabu (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Senin - Kamis (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Selasa - Rabu (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Selasa - Kamis (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Selasa - Jumat (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Rabu - Kamis (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Rabu - Jumat (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Rabu - Sabtu (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Jumat - Sabtu (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Jumat - Minggu (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Jumat - Senin (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Sabtu - Minggu (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Sabtu - Senin (Lihat Detail Paket)
- Detail Paket Wisata Sabtu - Selasa (Lihat Detail Paket)
Contact Person :
Telp : 0291-4260109
WhatsApp : 082234463000
PIN : 5D97A4D7
Daftar Pulau-Pulau yang Akan Dikunjungi:
• P.Menjangan Besar
• P.Menjangan Kecil
• P.Cemara Besar
• P.Tengah
• P.Kecil
• P.Gosong
• Gosong Ujung Gelam
• Ujung Gelam
• P.Cendikian (Tergantung permintaan)
• P.Sintok (Tergantung Permintaan)
Yang Harus dibawa:
• Pakaian untuk 4 hari dan baju tidur
• Pakaian untuk renang
• Sun block & obat-obatan pribadi
• Peralatan untuk dokumentasi (bila ada)
• Makanan kecil / snack2
• Autan atau obat nyamuk
• Senter dan Jas Hujan (Pass Musimnya)
• Sleeping bag / selimut (Bagi yang pengin sensasi tidur di pinggir pantai)
• Alat pancing ( bilai ngin memancing )
• Flash Disk 2-4GB ( untuk tukar2an hasil foto )
Baca Juga :
Cara Mendaftar:
Melakukan Pembayaran DP Rp300.000/orang, (paket hemat dan backpacker)
Bagi yang upgrade fasilitas, DP 40% per orang
Pelunasan sisa pembayaran maksimal H - 2 sebelum keberangkatan ke Jepara.
Yang Tidak Termasuk Paket:
1. Biaya PP perjalanan dari kota masing-masing ke Pelabuhan Kartini Jepara
2. Pengeluaran pribadi selama di Karimunjawa (jajan atau pembelian souvenir dll)
2H1M 3H2M 4H3M HOTEL RESORT